Welcome to Mother's Cook!
This blog provide practical, easier, attractive, and of course very delicious recipes. For everyone who likes traditional food or beginner cook or lazy to cook but would like to eat tasty food by your own hand, you can take and try recipes from this blog.
Have your fun day!

Sabtu, April 26, 2008

Tips Membuat Bawang Goreng

Hari ini rencana tidak memasak sendiri karena sudah dimasakin tumis oncom leunca sama Mpok, lagipula masakan semalam baru pagi tadi kemakan padahal masih banyak. Ntar mau buat bawang merah goreng untuk persediaan. Buatan sendiri lebih enak lho, asal punya alat untuk ngrajang (motong-motong, peeler) bawang merahnya.

Bahan :
1/2 kg bawang merah, diiris tipis-tipis
Tepung terigu secukupnya (lebih kurang 4 sdm)
1/2 sdt garam

  1. Taburi dan campur bawang merah iris dengan terigu dan garam sampai tidak terlalu basah
  2. Goreng deh dengan api sedang dan sering dibalik-balik sampai warna kuning kecoklatan.
  3. Angkat dan tiriskan.
NB :
Bawang merah ditaburi terigu supaya tidak layu dan diberi garam sedikit supaya terasa gurih.

1 komentar:

Anonim mengatakan...

waa..asik ni, bawang goreng, kesukaan AyahVino,binun jg nek entuk kiriman bawang berkardus2 dr bumiayu, thank yoo mbakyu.
eh bole to, ngincip resep2nya? eh ya, kmrn kubuatin cup cake lo,wes t'kei lilin barang,hahaha..
salam buat anak2 yoo muach muach